๐ถ๐ถDalam hitam gelap malam kuberdiri melan sepi ๐ถ๐ถ๐ถ
Sketsa : (LORONG HATI)
Sketsa : (LORONG HATI)
-------------------------------
Cahaya bulan timbul tenggelam
menoleh puzle2 asa yg terserak
Mungkin bulan mulai enggan tersenyum
karna langit sdh mulai dipenuhi tipuan semu
atau karna ketulusan tak lagi mengorbit di jagat raya
dan perlahan puzle asa akan menjadi virus2 yg mematikan
Bagai bintang yang kehilangan arah
melangkah tertatih,
Terseok2 berharap menatap congkak nya purnama malam
aku tak tau
seberapa banyak selisih perbedaan antara tulus dan traumatik
yang aku tau...hanya
G e l a p...
keranda masalalu itu begitu pekat
aku terbius
aku tersihir..
Aku... butuh tulusnya rembulan
0 komentar:
Posting Komentar