Angry Birds -  Help hujan | all about MUSIC

Pages

Senin, 14 Mei 2012

hujan

Aku suka hujan...
Dalam hujan yg tertumpah
ada segenggam lamunan merah jingga
meski jauh..meski tak tergapai tangan

aku suka hujan,
Dalam setiap rinai gerimis
ada sebuah pengharapan
meski gelap tertutup halimun hitam

Tapi aku tetap bertahan dlm hujan
meski aku tak pernah mengerti.
harus diarahkan  kmana tangan ini
menadah air  didepan dadakah ?
atau ..mengatupkan tangan diatas wajahkah ?

Aku hanya berharap tumbuh pelangi dipenghujung hujanmu
yg menjadi pemecah kisi kisi hati
..........

0 komentar:

Posting Komentar